Search for:
  • Home/
  • Tag: Kepolisian
Polres Rohil Tangkap Perambah Kawasan Hutan, Satu Alat Berat Disita

Polres Rohil Tangkap Perambah Kawasan Hutan, Satu Alat Berat Disita

SINARPOS.COM ROKAN HILIR || Perambah kawasan hutan produksi di Rokan Hilir, Riau bernama Turiono (34) ditangkap. Satu buah alat berat escavator ikut disita saat membuka lahan tanpa izin. Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto mengatakan kasus terungkap pada Selasa (19/9). Saat itu petugas mendapat laporan soal adanya alat berat bekerja membuka [...]

Cegah TPPO, Polsek Labuhan Badas Gencar Lakukan Sosialisasi

Cegah TPPO, Polsek Labuhan Badas Gencar Lakukan Sosialisasi

SINARPOS.COM SUMBAWA BESAR-NTB || Polsek Labuhan Badas Badas Polres Sumbawa terus meningkatkan upaya pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dengan memberikan edukasi dan imbauan kepada warga. Langkah ini sebagai bagian dari komitmen jajaran Polres Sumbawa dalam melindungi warganya dari ancaman serius TPPO. Dalam kegiatan tersebut, Personel Polsek melaksanakan patroli ke [...]

Polres Lombok Tengah dan Instansi Terkait Gelar Baksos Distribusi Air Bersih di Kecamatan Jonggat

Polres Lombok Tengah dan Instansi Terkait Gelar Baksos Distribusi Air Bersih di Kecamatan Jonggat

SINARPOS.COM LOMBOK TENGAH-NTB || Dalam menghadapi kemarau yang berkepanjangan yang melanda wilayah Kabupaten Lombok Tengah, Polres Lombok Tengah mengambil langkah proaktif dengan melaksanakan Bakti Sosial mendistribusikan pasokan air bersih yang bersinergi dengan BPBD Kabupaten Lombok Tengah untuk mendistribusikan air bersih kepada masyarakat yang mengalami kekurangan air bersih. Langkah ini diambil [...]

Kembali, Anggota Sat Samapta Polres Sumbawa Barat Bagikan Air Bersih Di Poto Tano

Kembali, Anggota Sat Samapta Polres Sumbawa Barat Bagikan Air Bersih Di Poto Tano

SINARPOS.COM SUMBAWA BARAT-NTB || Anggota satuan Samapta Polres Sumbawa Barat melakukan pembagian air bersih kepada masyarakat yang membutuhkan. “Kegiatan pembagian air bersih dilakukan pada Rabu, 27 September 2023 pukul 13.00 Wita di wilayah dusun pinamin Kecamatan Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat,” jelas Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap S. Ik [...]

Kecelakaan Maut Tewaskan MC Pemprov Riau di Siak, Begini Kronologis

Kecelakaan Maut Tewaskan MC Pemprov Riau di Siak, Begini Kronologis

SINARPOS.COM PEKANBARU || Kecelakaan maut yang menyebabkan Master of Ceremony (MC) Pemprov Riau, Zuhri meninggal dunia, terjadi karena “laga kambing” dengan truk sawit di Jalan Lintas Perawang- Siak. Kapolres Siak AKBP Asep Sujarwadi mengatakan insiden itu terjadi pada Selasa (27/9) malam. Kecelakaan melibatkan Mobil Xpander nomor polisi BM 1357 OD, [...]

Polresta Cilacap Tangkap Siswa SMP Pelaku Penganiayaan dan Perundungan (Bullying)

Polresta Cilacap Tangkap Siswa SMP Pelaku Penganiayaan dan Perundungan (Bullying)

SINARPOS.COM CILACAP || Petugas Polresta Cilacap tangkap siswa pelaku penganiayaan dan perundungan (bullying), Rabu (27/9/2023) dini hari. Pelaku berinisial ML, salah satu siswa SMP kelas 9 di Cimanggu. Video viral menggambarkan aksi siswa SMP di Cilacap yang tengah hajar teman. Aksi ini mirip film laga karena pelaku memukul, menendang korban [...]

Satuan Brimob Polda NTB Gelar Latihan Simulasi Pengamanan Event MotoGP 2023 dan Sispam Kota

Satuan Brimob Polda NTB Gelar Latihan Simulasi Pengamanan Event MotoGP 2023 dan Sispam Kota

SINARPOS.COM MATARAM-NTB || Menjelang pelaksanaan Event Internasional Grand Prix Of Indonesia 2023 di Mandalika dan pelaksanaan Pesta Demokrasi (Pemilu) serentak 2024 mendatang. Satuan Brimob Polda NTB Gencar Melaksanakan Latihan internal dan juga latihan bersama Satker lain yang ikut terlibat dalam Pengamanan dan simulasi Sispam Kota, dalam rangka persiapan menjelang Pengamanan [...]

Antisipasi Kasus 3C Ditsamapta Polda NTB Sasar Patroli 11 Lokasi

Antisipasi Kasus 3C Ditsamapta Polda NTB Sasar Patroli 11 Lokasi

SINARPOS.COM MATARAM-NTB || Dalam rangka mencegah terjadinya kasus Pencurian Dengan Kekerasan (Curas), Pencurian Dengan Pemberatan (Curat) dan Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanamor) atau yang biasa disebut 3C, Direktorat Samapta Polda NTB sasar 11 lokasi ini dengan melakukan patroli preventif, Selasa (26/9/23). Antaranya, Jalan Baru Monjok, Jalan Tohpati, Perumahan Graha Permata Mahkota, [...]

Distribusi Air Bersih (DIASIH) Merupakan Inovasi Kapolres Sumbawa Barat

Distribusi Air Bersih (DIASIH) Merupakan Inovasi Kapolres Sumbawa Barat

SINARPOS.COM SUMBAWA BARAT || Musim kemarau di sejumlah beberapa wilayah mengalami kekurangan air bersih,anggota Dalmas Sat Samapta Polres Sumbawa Barat melaksanakan Distribusi Air Bersih (DIASIH), bertempat di Desa moteng Kecamatan Brang rea Kabupaten Sumbawa Barat, pada selasa (26/9/23). Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap S.IK melalui Kasi Humas IPDA Eddy [...]

Bupati Jayapura Diperiksa Polisi Terkait Kasus Perusda

Bupati Jayapura Diperiksa Polisi Terkait Kasus Perusda

SINARPOS.COM SENTANI || Terkait dengan kasus Perusahaan Darah (Perusda) Baniyau yang saat ini telah naik statusnya ke penyidikan, satu pejabat di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Jayapura turut di periksa oleh penyidik Polres Jayapura. Penjabat Bupati Jayapura, Triwarno Purnomo saat dimintai tanggapannya terkait hal tersebut mengatakan biarkan proses hukum berlanjut sesuai mekanisme [...]