Kualitas Pelayanan Buruk di RSUD Soekardjo Tasikmalaya Harus di Evaluasi ?
SINARPOS.COM TASIKMALAYA || Situasi yang terjadi di RSUD Soekardjo Kota Tasikmalaya menimbulkan keprihatinan bagi keluarga pasien dan masyarakat umum. Melalui peraturan yang telah ditetapkan seperti Perpres no 63 Tahun 2018 pasal 63 dan Permenkes nomor 26 Tahun 2020, dijelaskan bahwa pasien dengan kondisi gawat darurat medis harus segera mendapatkan perawatan [...]