PEMKAB PESIBAR GELAR UPACARA PERINGATAN HUT RI KE-79
Dilihat Pengunjung : 31 SINARPOS.COM Pesisir Barat – Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfotiksan), Suryadi, S.IP., M.M., menginformasikan bahwa, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Barat (Pesibar) menggelar Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, di Lapangan Merdeka Labuhan Jukung Kecamatan Pesisir Tengah, Sabtu (17/8/2024). Bertugas dalam [...]