Search for:
  • Home/
  • Tag: Info Garut
Satu Rumah Roboh Akibat Hujan Lebat di Kelurahan Kota Wetan Garut

Satu Rumah Roboh Akibat Hujan Lebat di Kelurahan Kota Wetan Garut

SINARPOS.COM GARUT, Garut Kota – Hujan deras yang mengguyur wilayah Garut pada Minggu (6/4/2025) siang menyebabkan satu unit rumah milik warga di Kelurahan Kota Wetan, Kecamatan Garut Kota, roboh. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, namun kerugian materi diperkirakan mencapai Rp50 juta. Peristiwa terjadi sekitar pukul 14.00 WIB di [...]

Banjir Luapan di Pasirwangi Rusak Tiga Rumah dan Sebuah Kolam Warga

Banjir Luapan di Pasirwangi Rusak Tiga Rumah dan Sebuah Kolam Warga

SINARPOS.COM GARUT, Pasirwangi – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Pasirwangi pada Sabtu (5/4/2025) sore, menyebabkan banjir luapan yang mengakibatkan longsornya Tembok Penahan Tanah (TPT) drainase di Desa Sarimukti. Peristiwa terjadi sekitar pukul 16.00 WIB di Kampung Inpres RT 01 RW 11, Desa Sarimukti. Hujan yang turun sejak pukul 12.30 [...]

Tinjau Situ Bagendit, Bupati Pastikan Situasi Kondusif

Tinjau Situ Bagendit, Bupati Pastikan Situasi Kondusif

SINARPOS.COM GARUT, Banyuresmi – Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, monitoring objek wisata Situ Bagendit, Banyuresmi, Kabupaten Garut, Sabtu (5/4/2025). Syakur menjelaskan, hal ini dilakukan untuk melihat situasi dan kondisi Situ Bagendit selama libur lebaran Idul Fitri 1446 H, selain itu, pihaknya juga memastikan keamanan dan kenyamanan para wisatawan di tempat [...]

Dibuka Staf Ahli Bupati, Ramadan Fest Pramudya 1446 H Angkat Potensi SDM dan Ekonomi Desa

Dibuka Staf Ahli Bupati, Ramadan Fest Pramudya 1446 H Angkat Potensi SDM dan Ekonomi Desa

SINARPOS.COM GARUT, Pangatikan – Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia (SDM) Kabupaten Garut, dr. Maskut Farid, secara resmi membuka Ramadan Fest Pramudya 1446 Hijriah di Desa Sukamulya, Kecamatan Pangatikan, Kabupaten Garut, Kamis (27/3/2025). Kegiatan yang digagas oleh para pemuda Desa Sukamulya ini menampilkan berbagai acara, salah satunya [...]

Cuaca Ekstrem Terjang Garut, Puluhan Rumah Rusak dan Akses Jalan Tertutup Longsor

Cuaca Ekstrem Terjang Garut, Puluhan Rumah Rusak dan Akses Jalan Tertutup Longsor

SINARPOS.COM GARUT, Tarogong Kidul – Cuaca ekstrem berupa angin kencang dan hujan deras melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Garut pada Kamis (13/3/2025) sore. Akibatnya, puluhan rumah mengalami kerusakan, sementara longsor di Kecamatan Limbangan menghambat akses jalan nasional. *Angin Kencang Rusak Rumah di Tarogong Kaler dan Tarogong Kidul*Di Kecamatan Tarogong Kaler, [...]

Gelar Rakerkab Tahun 2025, KONI Kabupaten Garut Targetkan Masuk 8 Besar di Porprov 2026

Gelar Rakerkab Tahun 2025, KONI Kabupaten Garut Targetkan Masuk 8 Besar di Porprov 2026

SINARPOS.COM GARUT, Garut Kota – Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, menghadiri sekaligus membuka secara resmi Rapat Kerja Kabupaten (Rakerkab) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Garut Tahun 2025 dengan tema “Memperkuat Konsolidasi, Tata Kelola Organisasi, dan Prestasi Menuju Garut Hebat”, yang dilaksanakan di Gedung Pendopo Garut, Rabu (5/3/2025). Bupati Garut, [...]

Bupati Garut Lakukan Monitoring Gerakan Bersama Mitigasi Bencana Hidrometrologi

Bupati Garut Lakukan Monitoring Gerakan Bersama Mitigasi Bencana Hidrometrologi

SINARPOS.COM GARUT, Garut Kota – Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, lakukan Monitoring Gerakan Bersama Mitigasi Bencana Hidrometrologi yang bertempat di Kelurahan Ciwalen, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Rabu (5/3/2025). Syakur menyampaikan, kegiatan ini sangat penting, dimana pemerintah dan masyarakat memiliki kewajiban yang sama dalam mitigasi bencana. Ia menghimbau, kepada seluruh [...]

Serentak di Seluruh Kecamatan, Gerakan Bersama Pemkab Garut Fokus pada Mitigasi Bencana

Serentak di Seluruh Kecamatan, Gerakan Bersama Pemkab Garut Fokus pada Mitigasi Bencana

Sinarpos.com GARUT – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut akan mencanangkan Gerakan Bersama Penanganan Bencana Hidrometeorologi sebagai upaya mitigasi dan edukasi kepada masyarakat terkait ancaman bencana. Kegiatan ini akan dilaksanakan serentak pada Rabu (5/3/2025) di seluruh kecamatan di Kabupaten Garut, dengan pusat kegiatan di Kampung Goler, Desa Hegarmanah, Kecamatan Bayongbong. Bupati Garut, [...]

Puluhan Rumah Rusak Satu Ambruk di Dua Kecamatan Diterjang Angin Kencang dan Hujan Deras

Puluhan Rumah Rusak Satu Ambruk di Dua Kecamatan Diterjang Angin Kencang dan Hujan Deras

SINARPOS.COM GARUT– Cuaca ekstrem melanda Kabupaten Garut dalam dua hari terakhir, menyebabkan kerusakan signifikan, setidaknya terjadi di dua kecamatan. Angin kencang merusak puluhan rumah di Kecamatan Selaawi pada Senin (17/2),  sedangkan di Kecamatan Sukawening pada Selasa (18/2). hujan deras yang berlangsung lama mengakibatkan satu rumah ambruk Angin kencang yang terjadi [...]