Lapas kelas 1 Palembang Mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Palembang, sinarpos.com

– Lapas Kelas 1 Palembang Memaknai Bulan Suci Ramadhan 1446 H/2025 M. Kamis (28/02/2025)

Bulan Ramadhan adalah waktu yang penuh berkah, sebuah kesempatan istimewa untuk memperbaiki diri, memperbanyak ibadah, dan mempererat hubungan dengan sesama.

S.E.G Johannes Kepala Lapas kelas 1 Palembang dan Pegawai Lapas kelas 1 Palembang mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa 1446 H, semoga Ramadhan 2025 penuh berkah.

Marhaban Ya Ramadhan,  selamat datang bulan penuh pahala dan ampunan. Semoga di bulan yang suci ini rezeki kita semakin berlimpah, selamat menjalankan ibadah puasa,” Kata Kalapas.

“Kami berharap kepada seluruh napi lapas kelas 1 Palembang dan pegawai lapas kelas 1 palembang di bulan Ramadhan ini akan menambahkan keimanan, dan selalu belajar dengan baik.

Semoga semua yang kita  kerjakan bermanfaat buat orang banyak dan menambah tali silaturahmi dan menghapus semua dosa-dosa kita,” tutupnya.

  • BERITA TERKAIT

    BERITA KHUSUS (VIDEO STREAMING)

    Belasan Media Nasional Kawal Kasus Kematian Imam Komaini Sidik: Dugaan Pembunuhan Terencana, Hanya Satu Tersangka Ditahan?

    Belasan Media Nasional Kawal Kasus Kematian Imam Komaini Sidik: Dugaan Pembunuhan Terencana, Hanya Satu Tersangka Ditahan?

    Keluarga Korban Pembunuhan Imam Komaini Sidik Desak Pengungkapan Komplotan Pelaku: “Kami Percaya Ini Bukan Ulah Satu Orang”

    Keluarga Korban Pembunuhan Imam Komaini Sidik Desak Pengungkapan Komplotan Pelaku: “Kami Percaya Ini Bukan Ulah Satu Orang”

    Kantor Penasehat Hukum Hendri C Saragi, SH Desak Otopsi Jenazah Imam Komaini Sidik Oleh Tim Medis TNI: Mengungkap Tabir Kematian yang Penuh Tanda Tanya

    Kantor Penasehat Hukum Hendri C Saragi, SH Desak Otopsi Jenazah Imam Komaini Sidik Oleh Tim Medis TNI: Mengungkap Tabir Kematian yang Penuh Tanda Tanya

    Tragedi Pembunuhan Menyimpan Tanda Tanya, Ada Apa di Balik Peritiwa ini ?

    Tragedi Pembunuhan Menyimpan Tanda Tanya, Ada Apa di Balik Peritiwa ini ?

    Jalan Rusak di Daerah Pesantren Kelapa Sawit: Suara Warga yang Tak Kunjung Didengar

    Jalan Rusak di Daerah Pesantren Kelapa Sawit: Suara Warga yang Tak Kunjung Didengar

    Diduga Bertindak Sepihak, Bank Mandiri Lelang Rumah Warga Balangan Tanpa Peringatan Resmi

    Diduga Bertindak Sepihak, Bank Mandiri Lelang Rumah Warga Balangan Tanpa Peringatan Resmi