Penerapan Prinsip Dominis Litis dalam KUHAP, Guru Besar Sosiologi Hukum UPR : Pertimbangkan Keseimbangan Efektivitas Penegakan Hukum melalui Koordinasi Antar Lembaga, dan Perlindungan HAM dalam Sistem Peradilan Pidana
SINARPOS.COM/KATINGAN-Palangka Raya – Pembahasan Rancangan Undang-Undang Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (RUU KUHAP) kembali memunculkan isu penting terkait penerapan prinsip dominis litis. Prinsip ini memberikan kewenangan utama kepada jaksa sebagai pengendali perkara pidana, mulai dari tahap penyelidikan hingga penuntutan di pengadilan. Menyikapi hal tersebut, Guru Besar Sosiologi Hukum Fakultas Hukum [...]