PJ Wali Kota Langsa Menyerahkan Secara Simbolis Kartu BPJS Bagi Pekerja Rentan Dalam Program Kerja Target
Dilihat Pengunjung : 12 SINARPOS.COM Aceh//Langsa – Pj Walikota Langsa Dr (C) Syaridin S.Pd., M.Pd menyerahkan secara simbolis kartu kepesertaan BPJS ketenagakerjaan bagi pekerja rentan, di ruang kerja Walikota Langsa. Kamis, (12/08/24). Syaridin mengatakan BPJS ketenagakerjaan sangat besar manfaatnya yang diterima oleh masyarakat. Oleh karena itu, ia meminta kepala Dinas [...]