Search for:
Perhutani Divre Jabar dan Banten Kembali Gelar Semarak Ramadan 2025, Distribusikan 2.000 Paket Sembako Murah

Perhutani Divre Jabar dan Banten Kembali Gelar Semarak Ramadan 2025, Distribusikan 2.000 Paket Sembako Murah

Sinarpos.com – Cianjur – Dalam rangka menyemarakkan bulan Suci Ramadan, Perum Perhutani Divisi Regional (Divre) Jawa Barat dan Banten kembali menggelar kegiatan “Semarak Ramadan 2025”. Dalam kegiatan ini, sebanyak 2.000 paket sembako murah di distribusikan kepada masyarakat sekitar kawasan hutan. Kepala Perhutani Divisi Regional Jawa Barat dan Banten, Yudha Suswardhanto, [...]

Buka Lapangan Kerja Generasi Muda, Kemenekraf-BPS sepakati Penguatan Data

Buka Lapangan Kerja Generasi Muda, Kemenekraf-BPS sepakati Penguatan Data

Sinarpos.com -Jakarta, 13 Maret 2025 – Kolaborasi antar lembaga sesuai arahan Presiden Prabowo Subianto menjadi kunci untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional. Kementerian Ekonomi Kreatif/Badan Ekonomi Kreatif (Kemenekraf/Bekraf) bersama Badan Pusat Statistik (BPS) menandatangani Nota Kesepahaman Bersama (MoU) dalam rangka perumusan kebijakan dan pengambilan keputusan berbasis data di Gedung BPS Jakarta [...]

Menekraf Dukung Kegiatan DXI 2025, Siap Kolaborasi dengan Dyandra

Menekraf Dukung Kegiatan DXI 2025, Siap Kolaborasi dengan Dyandra

Sinarpos.com -Jakarta, 12 Maret 2025 – Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Menekraf/Kabekraf) Teuku Riefky Harsya membahas kolaborasi strategis untuk kegiatan Deep and Extreme Indonesia (DXI) saat beraudiensi dengan Dyandra Event Solutions (DES). Pembahasan itu sebagai bentuk eksplorasi sekaligus akselerasi pertumbuhan ekonomi kreatif Indonesia. “Kami sedang kolaborasi dengan berbagai pihak [...]

Jumbo Bakal Tayang di 17 Negara, Visinema Puji Dukungan Kemenekraf Bantu Menembus Pasar Global

Jumbo Bakal Tayang di 17 Negara, Visinema Puji Dukungan Kemenekraf Bantu Menembus Pasar Global

Sinarpos.com – Jakarta, 13 Maret 2025 – Dukungan nyata dari Kementerian Ekonomi Kreatif/Badan Ekonomi Kreatif (Kemenekraf/Bekraf) menjadi kunci kesuksesan film animasi Jumbo menembus pasar internasional. Visinema mengapresiasi langkah konkret Kemenekraf yang membantu Jumbo dari tahap awal hingga eksekusi. Keberhasilan ini membuktikan bahwa talenta animasi Indonesia mampu bersaing di tingkat global, [...]

Bulan Suci Ramadhan 1446 H, PT Musim Mas dan Pemprov Sumut Gelar Operasi Pasar di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

Bulan Suci Ramadhan 1446 H, PT Musim Mas dan Pemprov Sumut Gelar Operasi Pasar di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

Sinarpos.com Medan – Berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) PT Musim Mas menggandeng Distributor dan Pengecer menggelar operasi pasar di halaman mesjid Nurul Syuhada, Dusun X Raya, Desa Sambirejo Timur, Kecamatan Percut Seituan, Kabupaten Deli Serdang, Senin (3/3/2025). “Sesuai hasil koordinasi dengan Pemprov Sumut, dalam hal ini Dinas [...]

Satgas Pangan Pusat Bareskrim Mabes Polri Tinjau Pasar Johar Dan Gudang Beras Bulog

Satgas Pangan Pusat Bareskrim Mabes Polri Tinjau Pasar Johar Dan Gudang Beras Bulog

Sinarpos.com -Polres Karawang – Sat Reskrim Polres Karawang dampingi kunjungan kerja Satgas Pangan Polri meninjau langsung harga dan ketersediaan bahan pokok di Pasar Johar Karawang dan ketersediaan beras di gudang Bulog Karawang. pada Senin (03/03/2025), guna memastikan stabilitas harga komoditas menjelang Bulan Suci Ramadhan dan Hari Raya Iedul Fitri. Sebagai [...]

Sahur di Pasar Caringin, Wali Kota Bandung Pastikan Ketersediaan Pangan Aman

Sahur di Pasar Caringin, Wali Kota Bandung Pastikan Ketersediaan Pangan Aman

SINARPOS.com – Kota Bandung || Wali Kota Bandung Muhammad Farhan dan Wakil Wali Kota Bandung Erwin, didampingi jajaran Forkopimda, Pj Sekda Kota Bandung, serta kepala OPD, melaksanakan sahur bersama dan salat subuh berjemaah di Pasar Induk Caringin, Minggu, 2 Maret 2025.Setelahnya, Wali Kota Bandung dan jajaran memantau harga dan ketersediaan [...]

Stok Bahan Pokok di NTB Aman, Satgas Pangan Siap Kawal Hingga Lebaran

Stok Bahan Pokok di NTB Aman, Satgas Pangan Siap Kawal Hingga Lebaran

Sinarpos.com -Mataram – Menjelang Ramadan 1446 H, Satgas Pangan Polda NTB bergerak cepat memastikan stok dan harga bahan pokok (bapok) tetap terkendali di pasar-pasar tradisional. Direktur Reskrimsus Polda NTB selaku Ketua Satgas Pangan, Kombes Pol Idham Mahdi, S.I.K., M.A.P., bersama Dinas Perdagangan dan institusi terkait, Jumat (28/2/2025), melakukan pemantauan langsung [...]

Jelang Bulan Suci Ramadhan, Harga Bahan Pokok di Pasar Loji Tegalwaru Mengalami Kenaikan

Jelang Bulan Suci Ramadhan, Harga Bahan Pokok di Pasar Loji Tegalwaru Mengalami Kenaikan

SINARPOS.com – Karawang, 27 Februari 2025 || Menjelang datangnya bulan suci Ramadhan 1446 H, harga bahan pokok di Pasar Loji Tradisional yang terletak di Desa Cinta Laksana, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, mengalami kenaikan yang cukup signifikan dalam beberapa hari terakhir. Sejumlah pedagang menyampaikan bahwa lonjakan harga ini telah [...]

Perum BULOG Cabang Karawang Siapkan 75 Ribu Ton Beras untuk Kendalikan Inflasi Menjelang Ramadan dan Idul Fitri 1446 H

Perum BULOG Cabang Karawang Siapkan 75 Ribu Ton Beras untuk Kendalikan Inflasi Menjelang Ramadan dan Idul Fitri 1446 H

Sinarpos.Com || Karawang -26 Februari 2025 – Menjelang bulan suci Ramadan dan Idul Fitri 1446 Hijriah, Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum BULOG) Cabang Karawang telah mempersiapkan pasokan beras sebanyak 75 ribu ton. Langkah ini diambil sebagai upaya pengendalian inflasi daerah dan memastikan ketersediaan pangan bagi masyarakat Karawang dan sekitarnya. [...]