Safari Kebangsaan, Polda Sumut di Wilayah Hukum Polres Sergai Ajak Masyarakat Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Sinarpos.com

Serdang bedagai –
Polda Sumatra Utara Polres Sergai menggelar kegiatan Safari Kebangsaan di Aula Patriatama Polres Sergai, Selasa (04/11/2025),

Dengan Tema “Doa Polri Untuk Negeri” sebagai upaya mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Sergai.

Kegiatan yang dipimpin Kapolres Sergai, AKBP Jhon Sitepu, SIK, MH, yang diwakilkan Wakapolres Kompol Rudy Candra, SH, MH, dihadiri Tim Safari Polda sumut Kompol Mitha Natasya, SH, SIK, Beserta Aggota, para pejabat utama Polres Sergai, unsur, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta berbagai organisasi kemasyarakatan di Kabupaten Sergai.

Dalam sambutannya, Kompol Rudy Candra, Menyampaikan apresiasi kepada seluruh undangan yang hadir. Ia menegaskan pentingnya kegiatan Safari Kebangsaan sebagai wadah memperkuat silaturahmi dan kebersamaan antara aparat dan warga.

“Kami ingin mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat, agar kita bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban. Kamtibmas yang kondusif hanya bisa terwujud bila ada sinergi dari semua pihak,” ujar Wakapolres.

Wakapolres menambahkan, keamanan bukan hanya tanggung jawab kepolisian semata, melainkan kewajiban bersama seluruh elemen masyarakat.

“Kami berharap masyarakat dapat terus bersinergi dengan Polri. Dengan kebersamaan, situasi wilayah Polres Sergau dan sekitarnya akan tetap aman dan damai,” Tegas Wakapolres.

(ard/Humas Poldasu)

  • BERITA TERKAIT

    BERITA KHUSUS (VIDEO STREAMING)

    Kasus Penyerobotan Lahan 1.564 Hektare Mukhtar & Srimahyuni: Ratu Prabu 08 Surati Polres dan Kuasa Hukum Desak Polres Bertindak Tegas

    Kasus Penyerobotan Lahan 1.564 Hektare Mukhtar & Srimahyuni: Ratu Prabu 08 Surati Polres dan Kuasa Hukum Desak Polres Bertindak Tegas

    Exhumasi Imam Komaini Sidik: Bongkar Tabir Kebohongan Kasus Pembunuhan di Rimbo Bujang

    Exhumasi Imam Komaini Sidik: Bongkar Tabir Kebohongan Kasus Pembunuhan di Rimbo Bujang

    GIIAS 2025

    Belasan Media Nasional Kawal Kasus Kematian Imam Komaini Sidik: Dugaan Pembunuhan Terencana, Hanya Satu Tersangka Ditahan?

    Belasan Media Nasional Kawal Kasus Kematian Imam Komaini Sidik: Dugaan Pembunuhan Terencana, Hanya Satu Tersangka Ditahan?

    Keluarga Korban Pembunuhan Imam Komaini Sidik Desak Pengungkapan Komplotan Pelaku: “Kami Percaya Ini Bukan Ulah Satu Orang”

    Keluarga Korban Pembunuhan Imam Komaini Sidik Desak Pengungkapan Komplotan Pelaku: “Kami Percaya Ini Bukan Ulah Satu Orang”

    Kantor Penasehat Hukum Hendri C Saragi, SH Desak Otopsi Jenazah Imam Komaini Sidik Oleh Tim Medis TNI: Mengungkap Tabir Kematian yang Penuh Tanda Tanya

    Kantor Penasehat Hukum Hendri C Saragi, SH Desak Otopsi Jenazah Imam Komaini Sidik Oleh Tim Medis TNI: Mengungkap Tabir Kematian yang Penuh Tanda Tanya
    error: Maaf.. Berita ini diprotek